Makita DHR183 Instruction Manual
Also see for DHR183: Instruction manualInstruction manualInstruction manualInstruction manualInstruction manual
34 BAHASA INDONESIA3. Ketika paket baterai tidak digunakan, jauhkandari benda logam lain, seperti penjepitkertas, uang logam, kunci, paku, sekrupatau benda logam kecil lainnya, yang dapatmenghubungkan satu terminal ke terminallain. Hubungan singkat terminal baterai dapatmenyebabkan luka bakar atau kebakaran.4. Pemakaian yang salah, dapat menyebabkankeluarnya cairan dari baterai; hindari kontak.Jika terjadi kontak secara tidak sengaja, bilasdengan air. Jika cairan mengenai mata, caribantuan medis. Cairan yang keluar dari bateraibisa menyebabkan iritasi atau luka bakar.5. Jangan menggunakan paket baterai ataumesin yang sudah rusak atau telah diubah.Baterai yang rusak atau telah diubah dapatmenyebabkan hal-hal yang tidak dapat diprediksiyang dapat menyebabkan kebakaran, ledakanatau risiko cidera.6. Jangan membiarkan paket baterai atau mesindekat dengan api atau suhu yang berlebihan.Pajanan api atau suhu di atas 130 °C dapatmenyebabkan ledakan.7. Ikuti semua petunjuk pengisian daya danjangan mengisi daya paket baterai ataumesin di luar rentang suhu yang ditentukandi panduan. Mengisi daya secara tidak tepatatau pada suhu di luar rentang yang ditentukandapat merusak baterai dan meningkatkan risikokebakaran.Servis1. Berikan mesin listrik untuk diperbaiki hanyakepada oleh teknisi yang berkualifikasi denganmenggunakan hanya suku cadang penggantiyang serupa. Hal ini akan menjamin terjaganyakeamanan mesin listrik.2. Jangan pernah memperbaiki paket bateraiyang sudah rusak. Perbaikan paket baterai harusdilakukan hanya oleh produsen atau penyediaservis resmi.3. Patuhi petunjuk pelumasan dan penggantianaksesori.PERINGATAN KESELAMATANMESIN BOR GETAR ROTARI TANPAKABELPetunjuk keselamatan untuk semua pengoperasian1. Kenakan pelindung telinga. Terpaan kebisingandapat menyebabkan hilangnya pendengaran.2. Gunakan gagang tambahan, jika disertakanbersama mesin ini. Kehilangan kendali dapatmenyebabkan cedera.3. Pegang mesin listrik pada permukaangenggam yang terisolasi saat melakukanpekerjaan bila aksesori pemotong mungkinbersentuhan dengan kawat yang tersembunyi.Aksesori pemotong yang menyentuh kawatyang “teraliri arus listrik” dapat menyebabkanbagian logam pada mesin “teraliri arus listrik” danmenyengat pengguna.Petunjuk keselamatan saat menggunakan mata borpanjang dengan bor getar rotari1. Selalu gunakan kecepatan rendah saat mulaimengebor dan pastikan ujung mata bormenyentuh benda kerja. Pada kecepatan yanglebih tinggi, mata bor kemungkinan dapat bengkokjika dibiarkan berputar bebas tanpa menyentuhbenda kerja, dan dapat mengakibatkan cedera.2. Berikan tekanan hanya di garis langsungdengan mata bor dan jangan memberitekanan berlebihan. Mata bor dapat bengkok,menyebabkan kerusakan atau hilangnya kendali,yang mengakibatkan cedera pribadi.Peringatan keselamatan tambahan1. Kenakan helm pengaman, kaca matapengaman dan/atau pelindung muka. Kacamata biasa atau kaca mata hitam BUKANLAHkaca mata pengaman. Anda sangat dianjurkanuntuk mengenakan masker debu dan sarungtangan tebal.2. Pastikan mata mesin terpasang padatempatnya sebelum penggunaan.3. Pada penggunaan normal, mesin dirancanguntuk menghasilkan getaran. Sekrup bisamenjadi longgar dengan mudah, menyebabkankerusakan atau kecelakaan. Periksakekencangan sekrup sebelum penggunaan.4. Pada cuaca dingin atau ketika mesin telahlama tidak digunakan, lakukan pemanasanpada mesin beberapa saat denganmengoperasikannya tanpa beban. Hal ini akanmemperlancar pelumasan. Tanpa pemanasanyang tepat, pengerjaan pembobokan menjadisulit.5. Selalu pastikan Anda memiliki pijakan kuat.Pastikan tidak ada orang di bawah Anda ketikamenggunakan mesin di lokasi tinggi.6. Pegang mesin kuat-kuat dengan kedua tangan.7. Jauhkan tangan dari bagian yang berputar.8. Jangan tinggalkan mesin dalam keadaanhidup. Jalankan mesin hanya ketikadigenggam tangan.9. Jangan mengarahkan mesin pada siapa pundi tempat kerja ketika mengoperasikan. Matamesin bisa terlempar dan melukai orangdengan serius.10. Jangan menyentuh mata mesin, bagian yangberdekatan dengan mata mesin, atau bendakerja segera setelah pengoperasian; suhunyamungkin masih sangat panas dan dapatmembakar kulit Anda.11. Bahan tertentu mengandung zat kimia yangmungkin beracun. Hindari menghirup debudan persentuhan dengan kulit. Ikuti datakeselamatan bahan dari pemasok.12. Selalu pastikan bahwa mesin dimatikan dankartrid baterai dilepas serta mata dilepassebelum memberikan mesin kepada oranglain. |
Related manuals for Makita DHR183
Makita DHR183 Instruction Manual
Makita DHR183 Instruction Manual
Makita DHR183 Instruction Manual
Makita DHR183 Instruction Manual
Makita DHR183 Instruction Manual
Makita DHR183 Instruction Manual
Makita DHR183 Instruction Manual
Makita DHR183 Instruction Manual
Makita DHR183RTJ Instruction Manual
Makita DHR164 Instruction Manual
This manual is suitable for:
manualsdatabase
Your AI-powered manual search engine